Jumlah Pasien Sembuh Maluku Capai 748 Orang, Positif 1.135 Kasus
Ambon, Pelita Maluku.com – Jumlah pasien sembuh Covid-19 Provinsi
Maluku, kini telah mencapai 748 orang. setelah hari ini terjadi penambahan pasien
sebanyak 5 asal dari Kota Ambon.
Ke – 5 pasien tersebut yakni, 1. Kasus 836: “LT”, Perempuan, 47 tahun, asal
Kota Ambon 2. Kasus 904: “NT”, Perempuan, 33 tahun, asal Kota Ambon 3. Kasus
905: “SRM”, Perempuan, 24 tahun, asal Kota Ambon 4. Kasus 907: “MP”, Laki-laki,
23 tahun, asal Kota Ambon 5 Kasus 919: “AB”, Laki-laki, 21 tahun, asal Kota
Ambon
Disisi lain jumlah kasus pasien terkonfirmasi Covid-19
Maluku, berdasarkan data yang diperoleh dari Gugus Tugas Percepatan dan
Penanganan Covid-19 Maluku, Minggu (02/08/2020), juga mengalami peningkatan
sebanyak 11 kasus menjadi 1.135 kasus. Mereka adalah, (1.) “RN”, Laki-laki, 45
tahun (2.) “REL”, Perempuan, 30 tahun (3.) “ANZ”, Perempuan, 15 tahun (4.)
“SN”, Perempuan, 43 tahun (5.) “RP”, Laki-laki, 20 tahun (6.) “APG”, Laki-laki,
18 tahun (7.) “JSH”, Laki-laki, 33 tahun (8.) “MVL”, Perempuan, 34 tahun (9.)
“WCL”, Laki-laki, 20 tahun (10.) “SL”, Laki-laki, 22 tahun (11.) “CLT”,
Laki-laki, 21 tahun.
Sementara Pasien Dalam Pengawasan (PDP) masih 96 orang,
dengan rincian, 93 orang dari Kota Ambon dan 3 orang dari Kabupaten Maluku
Tengah.
Untuk Orang Dalam Pemantauan (ODP) sebanyak 453, dengan rincian,
442 orang dari Kota Ambon serta 11 orang dari Kabupaten Maluku Tengah.
Dengan adanya penambahan ini, maka total keseluruhan pasien
terkonfirmasi di Maluku saat ini mencapai 1.135 kasus, Sembuh 748 orang, Dalam
perawatan 364 orang, setelah hari ini terjadi penambahan sebanyak 6 orang, dan
pasien meninggal dunia sebanyak 23 orang (PM.007)
Belum Ada Komentar