BERITA TERKINI

Tambah 15 Orang, Positif Covid-19 Maluku Capai 1.345 Kasus

Tambah 15 Orang, Positif Covid-19 Maluku Capai 1.345 Kasus

Ambon, Pelita Maluku.com – Kembali pasien terkonfirmasi positif di Provinsi Maluku kembali meningkat. Berdasarkan data yang diperoleh dari Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Maluku, Senin (10/08/2020), terjadi penambahan sebanyak 15 kasus. Dari jumlah ini 14 kasus berasal dari Kota Ambon dan 1 kasus lainnya dari Kota Tual.

Ke-15 pasien yang terkonfirmasi posifit Covid-19 tersebut adalah,  1. “YT”, Laki-laki, 64 tahun, asal Kota Tual 2. “AR”, Laki-laki, 22 tahun, asal Kota Ambon 3. “SR”, Perempuan, 52 tahun, asal Kota Ambon 4. “MWR”, Laki-laki, 30 tahun, asal Kota Ambon 5. “RF”, Laki-laki, 21 tahun, asal Kota Ambon 8 6. “DPS”, Laki-laki, 49 tahun, asal Kota Ambon 7. “GL”, Perempuan, 50 tahun, asal Kota Ambon 8. “MP”, Perempuan, 18 tahun, asal Kota Ambon 9. “HDN”, Laki-laki, 54 tahun, asal Kota Ambon 10. “JT”, Laki-laki, 52 tahun, asal Kota Ambon 11. “OOT”, Perempuan, 30 tahun, asal Kota Ambon 12. “JW”, Laki-laki, 18 tahun, asal Kota Ambon 13. “MMT”, Perempuan, 13 tahun, asal Kota Ambon 14. “YTL”, Perempuan, 48 tahun, asal Kota Ambon 15. “KAN”, Perempuan, 22 tahun, asal Kota Ambon.

Selain peningkatan kasus positif, di lain sisi jumlah pasien sembuh juga terjadi peningkatan, sebanyak 12 kasus. Mereka yaitu, 1. Kasus 798: “JI”, Perempuan, 40 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 2. Kasus 877: “RCW”, Perempuan, 41 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 3. Kasus 878: “EDS”, Laki-laki, 43 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 4. Kasus 880: “HJ”, Perempuan, 32 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 5. Kasus 881: “CS”, Perempuan, 31 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 6. Kasus 883: “SN”, Laki-laki, 41 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 7. Kasus 886: “HL”, Laki-laki, 37 tahun, asal Maluku Tenggara 8. Kasus 887: “EM”, Perempuan, 44 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 9. Kasus 888: “HPS”, Perempuan, 16 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 10. Kasus 889: “JRR”, Perempuan, 33 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 11. Kasus 935: “SR”, Perempuan, 75 tahun, asal Kabupaten Maluku Tenggara 12. Kasus 1001: “AAF”, Perempuan, 22 tahun, asal Kabupaten Seram Bagian Barat.

Dengan adanya penambahan pasien positif dan pasien sembuh, maka total keseluruhan kasus di maluku saat ini telah mencapai 1.345 kasus positif ,sembuh 803 orang, pasien dalam perawatan sebanyak 513 setelah terjadi penambahan tiga orang, dan pasien meninggal dunia masih tetap 25 orang

Untuk Pasien Dalam Pengawasan (PDP) sebanyak 81 orang, dengan rincian 78 orang dari Kota Ambon dan  3 orang dari Kabupaten Maluku Tengah

Sedangkan Orang Dalam Pemantauan (ODP) sebanyak 395, dengan rincian, 384 orang dari Kota Ambon serta 11 orang dari Kabupaten Maluku Tengah.

Berikut adalaha daftar nomor konfirmasi, inisial, jenis kelamin, dan umur dari penambahan kasus konfirmasi pada tanggal 9 Agustus 2020, yaitu: 1. Kasus 1299: “AH”, Laki-laki, 54 tahun, asal Kabupaten Maluku Tengah 2. Kasus 1300: “AN”, Perempuan, 38 tahun, asal Kota Ambon 3. Kasus 1301: “VS”, Perempuan, 22 tahun, asal Kota Ambon 6 4. Kasus 1302: “FMB”, Laki-laki, 26 tahun, asal Kota Ambon 5. Kasus 1303: “YKB”, Laki-laki, 22 tahun, asal Kota Ambon 6. Kasus 1304: “NN”, Laki-laki, 46 tahun, asal Kota Ambon 7. Kasus 1305: “MAB”, Perempuan, 24 tahun, asal Kota Ambon 8. Kasus 1306: “NBP”, Perempuan, 31 tahun, asal Kota Ambon 9. Kasus 1307: “EMR”, Perempuan, 81 tahun, asal Kota Ambon 10. Kasus 1308: “HN”, Perempuan, 73 tahun, asal Kota Ambon 11. Kasus 1309: “AHN”, Laki-laki, 15 tahun, asal Kota Ambon 12. Kasus 1310: “FMA”, Perempuan, 27 tahun, asal Kota Ambon 13. Kasus 1311: “PKA”, Perempuan, 29 tahun, asal Kota Ambon 14. Kasus 1312: “VWK”, Perempuan, 23 tahun, asal Kota Ambon 15. Kasus 1313: “AMM”, Perempuan, 9 tahun, asal Kota Ambon 16. Kasus 1314: “DPS”, Perempuan, 54 tahun, asal Kota Ambon 17. Kasus 1315: “NR”, Perempuan, 44 tahun, asal Kota Ambon 18. Kasus 1316: “MS”, Perempuan, 66 tahun, asal Kota Ambon 19. Kasus 1317: “SAL”, Perempuan, 26 tahun, asal Kota Ambon 20. Kasus 1318: “JAS”, Laki-laki, 39 tahun, asal Kota Ambon 21. Kasus 1319: “BST”, Laki-laki, 26 tahun, asal Kota Ambon 22. Kasus 1320: “RWW”, Perempuan, 49 tahun, asal Kota Ambon 23. Kasus 1321: “JRP”, Perempuan, 36 tahun, asal Kota Ambon 24. Kasus 1322: “FDR”, Perempuan, 5 tahun, asal Kota Ambon 25. Kasus 1323: “VP”, Perempuan, 43 tahun, asal Kota Ambon 26. Kasus 1324: “AFM”, Laki-laki, 10 tahun, asal Kota Ambon 27. Kasus 1325: “MRS”, Laki-laki, 9 tahun, asal Kota Ambon 28. Kasus 1326: “RRW”, Laki-laki, 31 tahun, asal Kota Ambon 29. Kasus 1327: “CW”, Perempuan, 27 tahun, asal Kota Ambon 30. Kasus 1328: “AMK”, Laki-laki , 56 tahun, asal Kota Ambon 31. Kasus 1329: “AW”, Laki-laki, 58 tahun, asal Kota Ambon 32. Kasus 1330: “NLR”, Perempuan, 32 tahun, asal Kota Ambon (PM.007)


Komentar

  1. Belum Ada Komentar

SERBA - SERBI

JELANG PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE - 79, KODAM XV PATTIMURA GELAR BERBAGAI LOM...

REDAKSI
Kategori