Pemprov Maluku Gelar Rapat Via Teleconference Bersama KPK RI
Ambon, Pelita Maluku - Pemerintah Daerah se-Provinsi Maluku dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), menggelar rapat Koordinasi dan Evaluasi Pemberantasan Korupsi Terintegrasi via Teleconfrence, Rabu (06/5/2020). KPK diwakili Unit Koordinasi Wilayah VII dari Satgas Koordinasi Pencegahan KPK yakni Adlinsyah M. Nasution selaku Korwil Wilayah VII. Sementara Pemerintah Daerah Maluku diwakili Sekretar...
SelengkapnyaTerkonfirmasi Covid-19, LS Pedagang Pasar Mardika Meninggal Dunia
Ambon, Pelita Maluku.com – LS, salah satu Pasien Dalam Pengawasan (PDP) yang sehari-harinya berprofesi sebagai Pedagang, meninggal dunia pada Rabu (06/05/2020), sekitar pukul 18.00 di rumah sakit dr. Haulussy Kudamati Ambon. Pasien yang pada hari minggu (03/05/2020) kemarin dibawah ke rumah sakit dr.Haulussy Ambon, karena menunjukkan gelaja Covid – 19, terbukti terkonfirmasi positif Covid-19...
SelengkapnyaTangkal Hoaks, Gustu Covid-19 Sharing Bersama Organisasi Profesi
Ambon, Pelita Maluku.com - Maraknya berita bohong (hoaks) di tengah mewabahnya Coronavirus Disease (Covid-19), kian meresahkan masyarakat. Termasuk di Maluku berita hoaks kerap membuat panik, seiring lajunya penyebaran informasi yang tidak terkendali. Menyikapi hal ini, Gugus Tugas (Gustu) Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Maluku, Selasa (05/5/2020) menggelar rapat bersama organisasi profe...
SelengkapnyaBPR Modern Expres Bantu APD untuk Penanganan Covid-19 di Maluku
Ambon, Pelita Maluku.com - Bank Perkreditan Rakyat (BPR) Modern Expres Ambon menyerahkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) kepada Gugus Tugas (Gugus) Percepatan Penanganan Coronavirus Disease (Covid-19) Provinsi Maluku. Penyerahan bantuan dilakukan langsung oleh Direktur Utama BPR Modern Express, Jantje Saya kepada Ketua Harian Gustu Percepatan Penanganan Corona Covid-19, Kasrul Selang di Kantor G...
SelengkapnyaBelum ada Hasil Swab, Tiga Orang yang Diinformasi Positif Covid-19 Dikategorikan PDP
Selang : Hasil RDT Bisa Positif Fals dan Negatif Fals Ambon, Pelita Maluku.com – Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Provinsi Maluku, akhirnya mengklarifikasi, informasi yang beredar di tengah-tengah masyarakat, terkait 3 orang pedagang di lokasi pasar mardika yang dinyatakan positif terifeksi Covid-19.Kepada wartawan di Gedung Kantor Gubernur Maluku. Selasa (05/05/2020). Ketua Hari...
SelengkapnyaSelang : Belum Ada Hasil Swab, 1 PDP Meninggal Dunia Belum Disebut Pasien Covid-19
Ambon, Pelita Maluku.com – Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Provinsi Maluku, akhirnya angkat bicara, sehubungan dengan 1 Pasien Dalam Pengawasan (PDP) asal Kota Ambon berinisial MA (35) tahun, yang dikabarkan positif terjangkit Covid-19 dan akhirnya meninggal dunia. Dalam keterangan pers yang disampaikan Ketua Harian Gugus Tugas Covid-19 Maluku Kasrul Selang menjelaskan, Tim Gugus ...
Selengkapnya