BERITA TERKINI

Rakyat Tanimbar "Lapar", Aleg Kenyang Kejar Pokir, Rangkore : DPRD Harus Arif dan Bijaksana

Saumlaki,  Pelita Maluku.com - Ketua Kosgoro 1957 Fransiskus Rangkore, akhirnya angkat bicara, sehubungan polimik yang terjadi di DPRD Kabupaten Kepulauan Tanimbar, terkait dengan keinginan untuk mempertahankan seorang Sekretaris Dewan (Sekwan) serta pokok pikiran salah satu anggota dewan yang tidak diakomodir oleh Pemerintah Kabupaten Kepulauan Tanimbar. Kepada Pelita Maluku.com, Rangkore menila...

Selengkapnya

Joice Fatlolon Lantik Ketua TP-PKK Kecamatan Nirunmas

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Kepulauan Tanimbar Joice Fatlolon resmi melantik Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan Nirunmas dan memberikan kewenangan secara penuh kepada Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan untuk melantik TP-PKK pada tingkat Desa di Kecamatan Nirunmas " Barusan saya melantik Ketua TP-PKK Kecamatan Nirunmas seterusnya Ketua TP-PKK Kecamatan melantik TP-...

Selengkapnya

Pasar Omele Sifnana Siap Jadi Pasar Tangguh

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Langkah maju yang digagas oleh  Marvin Fenanlampir,  selaku Kepala Pasar Omele, Desa Sifnana, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, dengan mengandeng Polres Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) untuk merubah pasar tradisional Omele, yang dulunya menjadi kawasan penularan Covid - 19, menjadi kawasan pelopor pasar tangguh Covid-19. Guna merubah kawasan tersebut, di tahap awal D...

Selengkapnya

Fenanlampir : Anggota DPRD Sejatinya Penyambung Lidah Atas Persoalan Masyarakat

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Statement Hengky Pelata, salah satu anggota DPRD Maluku, di sejumlah media Online, terkait dengan masalah kekarantinaan, akhir ditanggapi secara serius oleh salah satu tokoh masyarakat asal Kepulauan Tanimbar Liberatus Fenanlampir. Menurut pria yang sering disapa masyarakat dengan sapaan Oce ini, bahwa statemen yang dialamatkan Hengky Pelata bagi Pemerintah Kabupaten ...

Selengkapnya

Kades Alusi Bukjalim Dikukuhkan Secara Adat Jadi Pemangku Adat Tertinggi

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Yosep  Angwarmas Kepala Desa Alusi Bukjalim terpilih, Kecamatan Kormomolin, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, dinobatkan sebagai pemangku adat tertinggi. Pengukuhan tersebut dilaksanakan oleh para tetua adat bersama masyarakat Desa Alusi Bukjalim pada Jumat (23/04/2021) yang dilakukan sesuai adat dan tradisi setempat. Prosesi tersebut dilakukan dengan iring-iringan Kepal...

Selengkapnya

Pemungutan Retribusi Liar Alat Pemadam Kebakaran Laris Manis di Pasar Omele

Saumlaki,Pelita Maluku.com -  Pemungutan retribusi alat pemadam kebakaran yang dilakukan oleh Seksi Pemadam Kebakaran, pada Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Kepulauan Tanimbar diduga liar. Bahkan hal ini sudah berlangsung lama dan terstruktur. Menurut sumber media ini menyebutkan, pemungut retribusi tidak pernah menyediakan serta melakukan pemeriksaan dan pengujian terhadap alat-alat pemadam ...

Selengkapnya

RAKYAT KKT APRESIASI MERCY BARENDS TENTANG PI 10%

Ambon, Pelita Maluku.com - Rakyat Kabupaten Kepulauan Tanimbar memberikan apresiasi yang tinggi kepada Mersy Barens, salah satu Srikandi asal Maluku yang duduk di DPR RI. Apresiasi yang diberikan oleh rakyat yang mendiami bumi Duan Lolat itu, lewat pemberitaan salah satu media Online yang berjudul “Soal PI 10% Blok Masela, Mercy Barends Minta Pemprov Maluku "Buka Diri",.Berkaitan dengan hal ini,...

Selengkapnya

Layan : HL Jangan Ajari Rakyat Tanimbar Metode Perjuangan PI 10 Persen

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Melansir pemberitaan pada 10 April kemarin, di salah satu media Online di daerah ini, yang disampaikan Salah satu Anggota DPR RI asal Maluku Hendrik Lewerissa, terkait pengelolaan PI 10 Persen, akhirnya disikapi oleh Ketua KNPI Kabupaten Kepulauan Tanimbar Ongen Layan, SE. Lewat release yang disampaikan kepada Pelita Maluku.com, Layan memberikan apresiasi atas perhati...

Selengkapnya

Fatlolon Lantik 17 Kades Terpilih Pilkades Serentak 2021

Saumlaki, Pelita Maluku.com.- Bupati Kepulauan Tanimbar Petrus Fatlolon, melantik 17 Kepala Desa terpilih periode 2021 - 2027 hasil Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 2021di Gedung Kesenian, Saumlaki, Selasa (6/4).  Dalam sambutannya, Bupati mengungkapkan bahwa  pelantikan dan pengambilan sumpah janji jabatan yang dilakukan saat ini, merupakan wujud dari demokrasi yang dilaksanakan pada d...

Selengkapnya

Fatlolon : Pempus Ambil Ahli Pembagian PI 10 Persen Blok Masela

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Pembagian Porsi Participation Interest (PI) 10 persen Blok Masela yang seharusnya menjadi tanggungjawab Pemerintah Provinsi Maluku, resmi diambil ahli Pemerintah Pusat (Pempus).  Dipastikan dalam bulan April ini, keputusan akan presentase tersebut akan ditetapkan dan Kabupaten Kepulauan Tanimbar (KKT) sudah mendapat kepastian tersebut. Demikian diungkapkan Bupati Pet...

Selengkapnya

SERBA - SERBI

JELANG PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE - 79, KODAM XV PATTIMURA GELAR BERBAGAI LOM...

REDAKSI
Kategori