Jakarta, Pelita Maluku.com - Seorang wanita pekerja migran Indonesia (PMI) asal Nusa Tenggara Timur (NTT), Agustina Usi Kolen yang bekerja di Malaysia sebagai asisten rumah tangga (ART) meninggal dunia di kota Kinabalu, Malaysia pada 10 Januari 2022 lalu. Kematian Agustina dikarenakan penyakit kanker payudara yang dideritanya.  Kepergian tulang punggung keluarga tersebut mempengaruhi psikologis k [...]

Jakarta,Pelita Maluku.com - Pandemi Covid 19 memberikan dampak yang cukup berat terhadap sektor kesehatan. Ekonomi yang melemah di masa pandemi turut mempengaruhi upaya penanggulangan stunting dan wasting di Indonesia. Fakta problematiknya, persoalan kekurangan gizi masih belum terselesaikan secara tuntas dan berdampak terhadap tumbuh kembang anak-anak dibawah usia lima tahun. Wakil Sekjen Bidang [...]

Jakarta, Pelita Maluku.com - Pengurus Pusat (PP) Pemuda Katolik, Rabu (03/11/2021) melakukan audens dengan Menteri Agama RI, H. Yaqut Cholil Qoumas di Kantor Kementerian Agama Sawah Besar Jakarta. Dalam kesempatan ini hadir pula Dirjen Bimas Katolik, Bayu Samodro, dan Sekjen PP GP Ansor, Adung Abdul Rahman. Sejumlah pengurus Pemuda Katolik yang hadir adalah: Christopher Nugroho (Sekretaris Jender [...]

Ambon, Pelita Maluku.com – Presiden Republik Indonesia Ir. H. Joko Widodo direncanakan akan membuka dengan resmi Kongres Nasional XVIII Pemuda Katolik, yang sesuai rencana akan diselenggarakan pada tanggal 12-14 November 2021, tepatnya di Hotel Patra Jasa, Semarang, Jawa Tengah. Kongres kali ini akan dilaksanakan secara hybrid, yaitu sebagian peserta dalam jumlah terbatas hadir secara langsung d [...]

Ambon, Pelita Maluku.com –  Ketidakseriusan Pemerintah Pusat dalam memperhatikan korban aksi bom bunuh diri yang terjadi di Gereja Katedral Makassar, Sulawesi Selatan, pada 28 Meret 2021. Akhirnya disikapi secara serius oleh Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia Cabang Ambon. Kepada Pelita Maluku.com, Presidium Gerakan Kemasyarakatan PMKRI Cabang Ambon Bertolameus Mayabubun dalam pre [...]

JAKARTA - Langkah Menteri Komunikasi dan Informatika, Jaksa Agung, dan Kapolri menerbitkan Surat Keputusan Bersama (SKB) Pedoman Implementasi Pasal-Pasal Tertentu UU Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) melegakan kalangan perusahaan media siber di tanah air.  Ketua Umum Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI), Teguh Santosa, dalam keterangannya mengatakan, SKB UU ITE itu ibarat angin segar y [...]

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Buruh dan Kaum Pekerja Indonesia harus memiliki wadah perjuangan guna memperoleh hak, kesejahteraan serta cita-cita welfarestate. Sebab tak ada makan siang gratis bagi buruh dan pekerja. Dan posisinya masih terus dipandang sebelah mata. ”Maka itu, suatu kaum yang ingin melakukan perubahan agar hidup dan kehidupannya bisa lebih baik hanya dapat dilakukan oleh kaum it [...]

Sulsel-Pelita Maluku.com - Formatur Pengurus Cabang (Pengcab) Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kota Prabumulih, Rabu (9/6) melakukan audiensi dengan Walikota Prabumulih dalam rangka persiapan dan pematangan Pelantikan/Pengukuhan Pengcab JMSI Kota Prabumulih masa bakti 2021-2026 yang akan dilaksanakan di gedung kesenian komplek rumah dinas Walikota Prabumulih. Pada audiensi tersebut tampak Wal [...]

Ambon, Pelita Maluku.com - Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (DIKTI) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) bersama dengan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) dan Nuffic Neso Indonesia bekerja sama menyelenggarakan program beasiswa melalui DIKTI-LPDP-STUNED Joint Scholarship Program.  Program beasiswa ini bertujuan untuk mengoptimalkan SDM Indonesia yang berfokus pada bebera [...]

Jakarta ,Pelita Maluku.com - Kunjungan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto ke pabrik Korea Aerospace Industries (KAI) di Sacheon, Provinsi Gyeongsang, Korea Selatan, hari ini (Jumat, 9/4), sangat vital bagi kelanjutan proyek pembuatan pesawat tempur K-FX/I-FX. Apalagi dalam kunjungan ke Korea Selatan itu, selain bertemu dengan mitranya, Menhan Korsel Suh Woo, Prabowo juga bertemu dengan Presiden [...]