25 Pasien Covid Sembuh, Kota Ambon Bertambah 10 Kasus
Minggu, 12 Juli 2020
PELITA MALUKU.COM
Bagikan

25 Pasien Covid Sembuh, Kota Ambon Bertambah 10 Kasus

Ambon, Pelita Maluku.com – Jumlah pasien Covid-19 di Kota Ambon terus menunjukkan peningkatan, bila dibandingkan dengan sejumlah Kabupaten/Kota di Maluku.

Berdasarkan release yang diperoleh dari Gugus Tugas dan Percepatan Covid-19, Hari ini (Minggu,12/07/2020), terjadi penambahan kasus positif sebanyak 10 kasus dan semuanya berasal dari Kota Ambon.

10 Kasus tersebut diantaranya, Juli 2020, yaitu: 1. “WS”, Perempuan, 35 tahun, asal Kota Ambon 2. “LB”, Perempuan, 30 tahun, asal Kota Ambon 3. “WP”, Perempuan, 33 tahun, asal Kota Ambon 4. “MM”, Perempuan, 28 tahun, asal Kota Ambon 5. “PT”, Perempuan, 29 tahun, asal Kota Ambon 6. “LMW”, Perempuan, 40 tahun, asal Kota Ambon 7. “JAA”, Laki-laki, 53 tahun, asal Kota Ambon 8. “AE”, Perempuan, 35 tahun, asal Kota Ambon 9. “ALS”, Perempuan, 28 tahun, asal Kota Ambon 10. “RZL”, Perempuan, 3,8 tahun, asal Kota Ambon.

Senada dengan peningkatan kasus positif, Pasien Sembuh Covid-19 juga terjadi penambahan sebanyak 25 kasus. 25 pasien sembuh itu diantaranya, 1. Kasus 270: “RT”, Perempuan, 45 tahun, asal Kota Ambon 2. Kasus 326: “MA”, Laki-laki, 3 tahun, asal Kota Ambon 3. Kasus 364: “VL”, Perempuan, 60 tahun, asal Kota Ambon 4. Kasus 434: “DO”, Perempuan, 21 tahun, asal Kota Ambon 5. Kasus 466: “NH”, Perempuan, 39 tahun, asal Kota Ambon 6. Kasus 495: “UL”, Perempuan, 58 tahun, asal Kota Ambon 7. Kasus 541: “CL”, Perempuan, 21 tahun, asal Kota Ambon 8. Kasus 582: “LR”, Laki-laki, 37 tahun, asal Kota Ambon 9. Kasus 640: “HN”, Laki-laki, 33 tahun, asal Kota Ambon 10. Kasus 645: “ES”, Laki-laki, 34 tahun, asal Kota Ambon 11. Kasus 662: “MS”, Perempuan, 31 tahun, asal Kota Ambon 12. Kasus 672: “LL”, Laki-laki, 38 tahun, asal Kabupaten Seram Bagian Barat 13. Kasus 681: “JDL”, Laki-laki, 32 tahun, asal Kota Ambon 14. Kasus 700: “WYT”, Perempuan, 64 tahun, asal Kota Ambon 15. Kasus 701: “RA”, Perempuan, 77 tahun, asal Kota Ambon 16. Kasus 706: “DS”, Perempuan, 23 tahun, asal Kota Ambon 17. Kasus 708: “FN”, Laki-laki, 20 tahun, asal Kota Ambon 18. Kasus 709: “AS”, Perempuan, 66 tahun, asal Kota Ambon 19. Kasus 710: “MP”, Laki-laki, 38 tahun, asal Kota Ambon 20. Kasus 712: “AKT”, Laki-laki, 44 tahun, asal Kota Ambon 21. Kasus 743: “APM”, Laki-laki, 30 tahun, asal Kota Ambon 22. Kasus 744: “SAS”, Laki-laki, 27 tahun, asal Kota Ambon 23. Kasus 746: “LN”, Perempuan, 58 tahun, asal Kota Ambon 24. Kasus 745: “C”, Perempuan, 61 tahun, asal Kota Ambon 25. Kasus 747: “PN”, Perempuan, 56 tahun, asal Kota Ambon.

Dengan penambahan ini, maka total keseluruhan kasus Positif di maluku telah mencapai 874 kasus, Pasien Sembuh sebanyak 564 orang, meninggal masih tetap tetap diangka. Sementara pasien dalam perawatan dari data yang diperoleh hari ini kembali terjadi penurunan sebanyak 15 orang menjadi 293 orang.

Untuk Pasien Dalam Pengawasan (PDP) masih tetap di angka 85, dengan rincian, 79 orang asal Kota Ambon, 3 orang dari Kabupaten Maluku Tengah, dan 3 orang lainnya dari Kabupaten Seram Bagian Timur.

Sedangkan Orang Dalam Pemantauan, juga tidak ada penambahan dan masih berada di angka 268 orang, dengan rincian, 256 orang asal Kota Ambon, 11 orang asal Kabupaten Maluku Tengah serta 1 orang lainnya dari Kabupaten Seram Bagian Timur.

Berikut adalah daftar nomor konfirmasi, inisial, jenis kelamin, umur dan asal dari penambahan kasus konfirmasi pada tanggal 11 Juli 2020, yaitu: 1. Kasus 859: “FP”, Laki-laki, 51 tahun, asal Kota Ambon 6 2. Kasus 860: “WFP”, Laki-laki, 22 tahun, asal Kota Ambon 3. Kasus 861: “EGR”, Perempuan, 56 tahun, asal Kota Ambon 4. Kasus 862: “JL”, Laki-laki, 63 tahun, asal Kota Ambon 5. Kasus 863: “EN”, Perempuan, 29 tahun, asal Kota Ambon 6. Kasus 864: “RJJ”, Laki-laki, 32 tahun, asal Kota Ambon. (PM.007)  

Komentar

Belum Ada Komentar