Dorong Kepemilikan Dokumen Kependudukan, Dukcapil Maluku Gelar Siddak
Ambon, Pelita Maluku.com - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Provinsi Maluku menggelar kegiatan “Sisir Dokumen Administrasi Kependudukan (Siddak) Provinsi Maluku Tahun 2022. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat atas kepemilikan dokumen kependudukan dan pemutakhiran data kependudukan dan juga mendukung Gerakan Indonesia Sadar Administrasi Kependudukan ...
SelengkapnyaSamakan Presepsi Penegakan Perda, Satpol PP Maluku Gelar Rapat Koordinasi
Ambon, Pelita Maluku.com - Guna menyamakan presepsi, terkait dengan penegakan Peraturan Daerah (Perda), hari ini, kamis (03/11/2022), Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Maluku, Menggelar Rapat Koordinasi (Rakor), yang berlangsung di kantor Gubernur Maluku. Rakor tersebut melibatkan seluruh Kepala Satuan Polisi Pamong Praja di 11 Kabupaten/Kota di Maluku, yang didampingi Kepala Bidang Penegakan Pe...
SelengkapnyaMaluku Juara Umum, Sabet 11 Medali Emas dan 5 Champion
NTT, Pelita Maluku.com – Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Nasional, pada Senin (31/10/2022), akhirnya resmi ditutup oleh Wakil Menteri Agama Republik Indonesia Dr. H. Zainut Tauhid Saadi M.Si. Lomba yang laksanakan sejak 28 oktober lalu itu kontingen Pesparani Provinsi Maluku berhasil tampil sebagai juara umum dengan membawa pulang 11 mendali emas dan 5 champion dari 13 kategori yang dilo...
SelengkapnyaRaih Juara Umum Pesparani Nasional, Inilah Ucapan Terima Kasih LP3KD
Ambon, Pelita Maluku.com - LP3KD Maluku memberikan apresiasi yang tinggi kepada Pemerintah Provinsi Maluku dibawah Kepemimpinan Gubernur Maluku Murad Ismail dan Wakil Gubernur Maluku Barnabas Orno bersama Ketua TP. PKK Maluku Widya Murad Ismail, yang juga selaku Ketua Tim Pesparani Maluku, atas dukungan yang diberikan, sehingga menghantar kontingen Pesta Paduan Suara Gerejani Maluku berhasil mer...
SelengkapnyaWIDYA MI, HADIRI PEMBUKAAN PESPARANI KATOLIK TINGKAT NASIONAL II TAHUN 2022 DI KUPANG
Kupang, Pelita Maluku.com - Menteri Agama RI Yaqut Cholil Qoumas secara resmi membuka Pesta Paduan Suara Gerejani (Pesparani) Katolik Tingkat Nasional II Tahun 2022, di Stadion Oepoi Kupang, Nusa Tenggara Timur, pada Jumat (28/10/2022). Acara itu dihadiri juga oleh Anggota DPR RI, Gubernur Provinsi Nusa Tenggara Timur, Ketua Umum Panitia Pelaksana Pesparani II Tahun 2022, Ketua Konferensi Wali Ger...
SelengkapnyaPakaian Khas Maluku Warnai Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-94 di Ambon
Ambon, Pelita Maluku.com - Ratusan pemuda dan pemudi dari berbagai instansi lingkup Pemerintah provinsi Maluku, berkumpul di Lapangan Merdeka Ambon, Untuk memperingati Hari Sumpah Pemuda yang ke 94 tahun pada Jumat (28/10/ 2022). Peringatan Hari Sumpah Pemuda kali ini, berbeda dengan Tahun - Tahun sebelumnya. Dimana peserta begitu mengenakan pakaian khas Maluku.Peringatan HSP tahun ini, dipimpin W...
SelengkapnyaBuka Konektivitas Informasi dan Komunikasi Antar Pulau, Sekda Maluku Buka Event Maluku School Fest 2022
Ambon, Pelita Maluku.com - Menindaklanjuti arahan Presiden Republik Indonesia, Ir Joko Widodo akan pentingnya Sumber Daya Manusia yang memiliki talenta digital, maka Kementerian Komunikasi dan Informatika mengelar event Maluku School Fest Tahun 2022, bagi kalangan siswa-siswi se- Kota Ambon, yang berlangsung di lapangan Merdeka, pada Kamis (27/10/2022) Event yang bertemakan "Wujudkan Maluku Ma...
SelengkapnyaHuwae Buka Raker Tim Reformasi Birokrasi Pemprov Maluku
Ambon, Pelita Maluku.com - Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Samuel E. Huwae Mewakil Pj. Sekretaris Daerah membuka dengan resmi Rapat Kerja (Raker) Tim Reformasi Birokrasi Pemerintah Provinsi (Pemprov) Maluku, pada Rabu (26/10/2022), yang berlangsung di Kantor Gubernur Maluku. Sebagai peserta raker tersebut terdiri dari, para Sekretaris Badan, Sekretaris Dinas dan Kepala Tata...
SelengkapnyaPramuka Diharapkan Jadi Pelaku utama Merespon Darurat Bencana
Ambon, Pelita Maluku.com - Wakil Ketua Kwartir Nasional/Ketua Komisi Pengabdian Masyarakat (Abdimas) Kak GKR Mangkubumi, membuka secara resmi pelaksanaan Pelatihan Manajemen Kedaruratan Bencana Regional III dan IV/Wilayah Kalimantan, Sulawesi, Maluku dan Papua, di Aula Balai Pembinaan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi Maluku, pada Rabu, (26/10/2022). Prosesi pembukaan di tandai dengan pemukulan tif...
SelengkapnyaKontingen Pesparani Katolik Maluku Tiba di Kupang, Widya Optimis Raih Juara Umum
Kupang, Pelita Maluku.com - Kontingen Pesta Paduan Suara Gerejani Katolik Provinsi Maluku, kini telah tiba di Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Selasa (25/10/2022), pukul 17.00 Wita Rombongan peserta yang dipimpin oleh Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Setda Maluku Adji Muhamad, disambut hangat oleh Ketua Kontingen Pesparani Provinsi Maluku Widya Pratiwi Murad, di Hombu Dojo Shoti-Kai, yang d...
Selengkapnya