BERITA TERKINI

Indey Serahkan Dokumen Kependudukan Korban Kebakaran Ruko Pasar Lama Saumlaki

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Pejabat Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Daniel E. Indey, S.Sos., M.Si, menyerahkan dokumen kependudukan berupa Kartu Keluarga (KK) dan Kartu Tanda Penduduk (KTP) kepada warga Bugis dan Buton yang mengalami musibah/korban terbakarnya Rumah Toko (Ruko) di area Pasar Lama Saumlaki pada bulan Desember 2022 lalu.  Dalam penyerahan dokumen tersebut, Bupati KKT di damp...

Selengkapnya

Tiga Warga Desa Meyano Das yang Hanyut Berhasil Ditemukan Selamat

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Tiga warga Meyano Das, Kecamatan Kormomolin, masing - masing, Yohanis Angwarmas, Hendrikus Koryesin dan Herman Kelyombar, yang hanyut pada Rabu (04/01/2023) sekitar Pukul 15.00 kemarin, akhirnya berhasil di temukan warga dalam keadaan selamat. Mereka bertiga di temukan warga Meyano Das, yang semalam suntuk bertahan di tengah laut dalam kondisi cuaca yang ekstrim.Ke ...

Selengkapnya

Diterpa Arus dan Gelombang, Tiga Warga Meyano Das Hanyut Belum Ditemukan

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Warga Desa Meyano Das, Kecamatan Kormomolin, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, hingga masih terus melakukan pencarian terhadap 3 orang warga mereka yang hanyut dan hingga kini belum di temukan keberadaannya. Ketiga warga tersebut di antaranya, Yohanis Angwarmas, Hendrikus Koryesin dan Herman Kelyombar, yang hanyut di laut, akibat hantaman arus dan gelombang serta cuaca ya...

Selengkapnya

Petrus Fatlolon Salurkan Ribuan Bingkisan Kasih Bagi Masyarakat Ekonomi Lemah di KKT Jelang Natal dan Tahun Baru

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Sebagai bentuk kecintaan dan perhatian penuh kepada masyarakat yang menempati bumi Duan Lolat, Mantan Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Petrus Fatlolon, menyalurkan bingkisan kasih bagi ribuan masyarakat ekonomi lemah,dalam menyongsong perayaan Natal pada 25 Desember 2022 dan Tahun Baru 1 Januari 2023 mendatang. Sebelumnya mantan kepala daerah ini, sebelum menyeles...

Selengkapnya

Indey Lantik Pengurus Antar Waktu TP. PKK Kepulauan Tanimbar

Ambon, Pelita Maluku.com - Penjabat Bupati Kepulauan Tanimbar Daniel E. Indey melantik pengurus antar waktu Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kabupaten Kepulauan Tanimbar periode 2022-2024 di pendopo Bupati, Sabtu (17/12/2022). Organisasi mitra kerja pemerintah dan organisasi kemasyarakatan ini di ketuai oleh Ny. Jacomina Indey, Ny. Neasy Louloulia sebagai Sekretari...

Selengkapnya

Kunjungi Desa Lelengluan, Fatlolon Salurkan Sembako Bagi Janda, Duda serta Lansia

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Usai melakukan kunjungan ke sejumlah Desa di  Kecamatan Tanimbar Utara, Petrus Fatlolon Mantan Bupati kepulauan Tanimbar bersama Istri Joice Fatlolon, kembali melanjutkan silaturahminya ke Desa Lelengluan Kunjungan tersebut selain menjaring aspirasi masyarakat, juga untuk berbagi kasih lewat penyaluran Sembilan Bahan Pokok (Sembako) kepada para janda, duda serta lans...

Selengkapnya

Sebagai Bentuk Syukur dan Terima Kasih, Fatlolon Silaturahmi Dengan Warga di Kecamatan Tanimbar Utara

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Sebagai Bentuk perhatian dan kecintaan terhadap masyarakat Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Petrus Fatlolon SH. MH, untuk kesekian kalinya melakukan kunjungan ke sejumlah Desa di Kecamatan Tanimbar Utara. Kali ini kunjungan mantan Bupati Kepulauan Tanimbar itu pada sejumlah Desa di Kecamatan Tanimbar Utara yakni, Desa Lamsedar, Desa Kelan serta Desa Kelyobar, Kamis (15/1...

Selengkapnya

Kesbangpol KKT Lounching Aplikasi Simaste

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Kepulauan Tanimbar, menggelar Launching Aplikasi Sistim Informasi terpadu (Simaste) di Tanimbar. Rabu, (30/11/2022), tepatnya di Pandopo Kediaman Dinas Bupati Kepulauan Tanimbar, Jln. Ir. Soekarno, Kelurahan Saumlaki Utara, Kecamatan Tanimbar Selatan, Kabupaten Kepulauan Tanimabar. Sistem informasi ormas terpad...

Selengkapnya

Yayasan Sor Silai Tanimbar dan Kodim 1507 Gelar Reboisasi Sumber Air di Arui Das

Saumlaki, Pelita Maluku.com - Yayasan Sor Silai Tanimbar dan Komando Distrik Militer (Kodim) 1507/Saumlaki berkolaborasi melakukan penanaman kembali anakan pohon di sumber air Ormbi Drendrir, Desa Arui Das, Kecamatan Wertamrian, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, Maluku, Sabtu (26/11/2022).Pelaksanaan penanaman anakan pohon ini sekaligus memperingati Hari Pohon Se-dunia yang jatuh pada tanggal 21 Novem...

Selengkapnya

Juara Umum Ketiga Popmal IV, Maluku Pj. Bupati KKT Ajak Atlit Terus Berlatih

Ambon, Pelita Maluku.com - Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Daniel Indey menyampaikan apresiasi yang tinggi kepada para atlit, pelatih dan Official atas pencapaian prestasi yang di peroleh pada Pekan Olahraga Provinsi Maluku. Sehingga Kabupaten Berjuluk Duan - Lolat dapat meraih juara ketiga. " Kita bersyukur semua ini bukan karena kekuatan kita semua, tetapi karena anugerah Tuhan," Demikian d...

Selengkapnya

SERBA - SERBI

JELANG PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE - 79, KODAM XV PATTIMURA GELAR BERBAGAI LOM...

REDAKSI
Kategori