Seleksi JPT Pratama Pemkot Ambon di Ikuti 19 ASN
Ambon, Pelita Maluku.com - Sebanyak 19 Aparatur Sipil Negara (ASN) di jajaran Pemerintah Kota Ambon, telah mendaftar diri, untuk mengikuti seleksi Uji Kompetensi Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama. Pendaftaran dilakukan melalui Panitia Seleksi (Pansel), yang diketuai oleh Sekretaris Kota Ambon, Agus Ririmase."Sampai detik ini 19 orang peserta yang telah mendaftar untuk ikut seleksi,"ujar Ketua ...
SelengkapnyaWattimena : Terbukti Terlibat Politik Praktis ASN Kota Ambon Dikenakan Sanksi Administrasi dan Hukum
Ambon, Pelita Maluku.com - Penjabat Walikota Ambon Bodewin Wattimena menegaskan kepada setiap Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kota Ambon, untuk tidak terlibat dalam politik praktis. Penegasan orang nomor satu di jajaran Pemkot Ambon ini, mengingat Pemilihan Umum baik Presiden dan Wakil Presiden serta Pemilihan Legislatif secara serentak tinggal 22 hari.Jika kedapatan langsung a...
SelengkapnyaPj. Walikota Ambon : Pelayanan Dharma Indah Cabang Ambon Satukan Pulau - Pulau Terpisah di Maluku
Ambon, Pelita Maluku.com – Penjabat Walikota Ambon Drs. Bodewin M. Wattimena M.Si, menghadiri Acara Peresmian PT. Pelayaran Dharma Indah Cabang Ambon, yang berlangsung di Depan Gereja HOK IM TONG, Kota Ambon, Sabtu (20/1/24). Turut hadir dalam Peresmian PT. Pelayaran Dharma Indah Direktur PT. Pelayaran Dharma Indah Jhoni de Queljoe (Siong), Penasehat PT. Pelayaran Dharma Indah Irjen Pol (Pur) ...
SelengkapnyaWUJUDKAN MALUKU MAJU, INKLUSIF, BERKELANJUTAN DAN BERDAULAT ATAS GUGUSAN KEPULAUAN
Ambon, Pelita Maluku.com – Sekretaris Daerah Maluku Ir. Sadali IE, M.Si., IPU, membuka secara resmi Konsultasi Publik Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah Provinsi Maluku Tahun 2025-2045 yang ditandai dengan pemukulan tifa, berpusat di Aula Lantai 7 Kantor Gubernur Maluku, pada Selasa (16/01/2024). Konsultasi Publik ini menghadiri Narasumber dari Kementerian Dalam Negeri dan Kementerian PPN...
SelengkapnyaPegawai Kontrak Lingkup Pemkot Ambon Terima SK
Ambon, Pelita Maluku.com - Sejumlah Pegawai Kontrak di Lingkup Pemerintah Kota Ambon, Senin (15/01/2024/) menerima Surat Keputusan (SK) dari Pj. Walikota Ambon Bodewin Wattimena. SK tersebut diserahkan secara simbolis oleh PJ. Walikota kepada perwakilan pegawai kontrak di lingkup Pemkot Ambon.Usai menyerahkan SK tersebut, Bodewin Wattimena dalam arahan singkatnya, mengakui, bahwa pada awalnya Peme...
SelengkapnyaSEJUMLAH PEJABAT PIMPINAN TINGGI PRATAMA & PEJABAT ADMINISTRATOR LINGKUP PEMPROV MALUKU DILANTIK
Ambon, Pelita Maluku.com – Gubernur Maluku Murad Ismail melantik Penjabat Pimpinan Tinggi Pratama dan Penjabat Administrator di lingkup Pemprov Maluku, Senin ( 15/07/2024) di ruang kerjanya. Hadir pada kesempatan itu Sekretaris Daerah Maluku beserta Pimpinan OPD Terkait Lingkup Pemerintah Provinsi Maluku, Tokoh Agama, dan Para Pejabat yang dilantik baik secara langsung maupun melalui virtual.D...
SelengkapnyaDari Razia, Mayoritas Pengemis dan Anak Jalanan Bukan Warga Kota Ambon
Ambon, Pelita Maluku.com - mengantisipasi meningkatnya pengemis dan Anak Jalanan di Kota Ambon yang kian meresahkan, Petugas Dinas Sosial dan Personil Satpol Pamong Praja Kota Ambon, menggelar razia gepeng dan anjal di Kota Ambon. Penertiban tersebut dilakukan pada kawasan jalan Jenderal Soedirman, Selasa (14/2) sore. Mayoritas gepeng dan anak jalanan berdasarkan data yang diperoleh bukanlah warg...
SelengkapnyaAjang MTQ ke XXX Kota Ambon Lahirkan Qori - Qoriah Terbaik
Ambon, Pelita Maluku.com - Pembukaan MTQ Ke XXX tingkat kota Ambon yang berlangsung di Balai Diklat Pertanian kota Ambon pada( Sabtu 13/1/2024 )dan di Resmikan Pembukaannya oleh Penjabat Walikota Ambon Drs Bodewin Watimena . Pembukaan MTQ selain di hadiri oleh Forkofimda kota Ambon pimpinanOPD ,Vamat, dan Lurah ,Turut hadir pula ketua LPTQ kota Ambon ketua LASQi kota Ambon Ketua FKUB kota AmbonA...
SelengkapnyaMENDAGRI PIMPIN RAKOR KEPALA DAERAH SE-PROVINSI MALUKU TAHUN 2024
Ambon, Pelita Maluku.com – Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Jenderal Pol (Purn) Prof. Drs. H. M. Tito Karnavian, M.A., Ph.D, pada Kamis (11/01/2024) melaksanakan kunjungan kerjanya di Provinsi Maluku, dalam rangka memimpin Rapat Koordinasi Kepala Daerah se-Provinsi Maluku Tahun 2024, yang berpusat di Aula Lantai 7 Kantor Gubernur Maluku. Hadir juga pada kesempatan itu Gubernur Maluku Ir...
SelengkapnyaDishub Kota Ambon Siap Ambil Tindakan Tegas Jika Pemilik Kendaraan Roda Dua Tak Indahkan Himbauan
Ambon Pelita Maluku.com - Meskipun penetapan parkiran bagi kendaraan roda empat dan roda dua telah di tetapkan oleh Dinas Perhubungan Kota Ambon. Namun pada kenyataan masih saja terdapat para pemilik kendaraan yang tidak menaati aturan yang telah di tetapkan.Buktinya, kawasan tertib lalu lintas seperti di Jalan AY. Patty Ambon yang hanya di diperuntukan bagi kendaraan roda empat, tapi masih sa...
Selengkapnya