Ambon Pelita Maluku.com -  Statement Ketua DPRD Maluku Lucky Wattimury kepada sejumlah media, pada Kamis, (18/03/2021) yang menyatakan, “Sesuatu yang tidak mungkin dilakukan karena tidak ada regulasi yang menjamin Kepulauan Tanimbar sebagai daerah penghasil, demikian juga permintaan untuk mendapatkan PI 6 persen, tidak ada dasar hukumnya,” Akhirnya disikapi secara serius oleh Salah satu Tokoh [...]

Ambon, Pelita Maluku.com ,- Sekretaris Daerah (Sekda) Maluku, Kasrul Selang, menegaskan, proyek penataan kawasan dan rehabilitasi gedung Islamic Centre yang dikerjakan PT Erloom Anugerah Jaya, sudah sesuai peruntukannya.  Hal ini disampaikan Kasrul menyikapi adanya pemberitaan bahwa proyek yang bersumber dari APBD Provinsi Maluku itu salah sasaran.Dikatakannya, gedung Islamic Centre adalah aset m [...]

Ambon, Pelita Maluku.com - Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Petrus Fatlolon,SH,MH menghimbau, kepada seluruh masyarakat Tanimbar dimanapun berada, untuk terus memberikan suport dan dukungan penuh bagi Pemerintah Kabupaten dalam perjuangan porsi PI 5,6 persen bagi Kabupaten berjuluk Duan Lolat, dari total keseluruhan PI sebesar  10 persen Block Masela.Untuk itu orang nomor satu di Kabupaten Kep [...]

Ambon, Pelita Maluku.com - Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Maluku Selasa (16/03/2021) kemarin menggelar Rapat Koordinasi dan Evaluasi Pelaksanaan Vaksinasi Covid - 19 Maluku secara virtual. Rakor tersebut di ikuti oleh 11 Kabupaten/kota di Maluku. Dalam Rakor tersebut Ketua Harian Gugus Tugas dan Penanganan Covid-19 Maluku Kasrul Selang menjelaskan, bahwa kasus Covid-19 di Maluku [...]

Ambon, Pelita Maluku.com - Puluhan masyarakat Kepulauan Tanimbar melakukan Deklarasi Ikatan Masyarakat Duan-Lolat Provinsi Maluku, dengan tema "Bersatu Membangun Negeri Duan-Lolat Menuju Keadaban Publik",. Deklarasi tersebut berlangsung di Benpit Cafe, Negeri Amahusu, Kecamatan Nusaniwe, Kota Ambon, Sabtu, (13/03/2021) kemarin. Salah satu sesepuh masyarakat Kepulauan Tanimbar, Drs. Jafeth Watratan [...]

Ambon, Pelita Maluku.com - Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Petrus Fatlolon bersama pimpinan dan anggota DPRD Kabupaten Kepulauan Tanimbar menghadiri audens bersama dengan Pimpinan dan anggota DPRD Provinsi Maluku.Audens yang berlangsung di gedung DPRD Provinsi Maluku, Karang Panjang Ambon, Selasa (15/03/2021) untuk membicarakan porsi pembagian PI 10 persen bagi Kabupaten berjuluk Duan Lolat.Da [...]

Ambon, Pelita Maluku.com --Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI)  Provinsi Maluku, yang dikomandai Dino Umahuk dan Ongky Anakoda selaku Sekretaris , hari ini Sabtu, (13/3/21) mengadakan pertemuan dengan sejumlah anggota JMSI.  Tujuan dari pertemuan itu, guna membentuk panitia kecil untuk selanjutnya mempersiapkan pelantikan Jaringan Media Siber Indonesia Provinsi Maluku yang sesuai rencana akan [...]

Ambon, Pelita Maluku.com - Sekretaris Daerah Maluku Kasrul Selang membuka secara resmi, rapat Forum OPD Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Maluku tahun 2021 di Rumah Makan Apung Wayame sekitar pukul 10.00 WIT.  Pembukaan rapat ini ditandai dengan pemukulan Tifa oleh Sekda, didampingi Kadis PUPR Maluku Muhamat Marasabessy dan pimpinan dinas terkait. Dihadiri Badan Pengembangan Infras [...]

Saumlaki,Pelita Maluku.com - Keinginan Pimpinan DPRD Maluku, dalam hal ini Lucky Wattimury untuk memanggil Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Petrus Fatlolon, untuk berdialog, terkait dengan pengelolaan PI 10, disambut baik oleh Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Petrus Fatlolon,SH.MH Kepada Pelita Maluku.com, Minggu (07/03/2020) melalui telepon selulernya, orang nomor satu di Kabupaten berjuluk [...]

Ambon, Pelita Maluku.com - Pemerintah Kabupaten Kepulauan Tanimbar, akhirnya mengklarifikasi pemberitaan yang disampaikan salah satu anggota DPRD Maluku, terkait dengan pembagian Partisipasi Interest (PI) 10 persen Blok Masela bagi Maluku. Kepada sejumlah wartawan di rumah kediamannya,  Ambon Sabtu (06/03/2021) kemarin, Bupati Kabupaten Kepulauan Tanimbar Petrus Fatlolon membantah keras kalau dir [...]