Gubernur Minta LPTQ Beri Perhatian Bagi MTQ Tingkat Desa/Negeri
Wahai, Pelita Maluku.com - Gubernur Maluku, Murad Ismail membuka Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) tingkat I Negeri Wahai, Kabupaten Maluku Tengah tahun 2022, pada Kamis (10/03/2022) Pembukaan tersebut berlangsung di tribun lapangan Merdeka Wahai, yang tandai dengan pemukulan tifa oleh Gubernur Maluku.Hadir dalam pembukaan tersebut, Ketua DPRD Provinsi Maluku Lucky Wattimury, Penjabat Sekda Maluku...
SelengkapnyaKembali 25 Pasien Sembuh Bertambah
Ambon, Pelita Maluku.com - Pasien sembuh Covid-19 asal Provinsi Maluku, hari ini, Kamis (10/03/2022), kembali bertambah sebanyak 25 pasien. Berdasarkan data yang diperoleh dari Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Maluku, pasien sembuh tersebut berasal dari Kota Ambon sebanyak 14 pasien, Malteng 14 pasien dan Kabupaten Aru 6 pasien.Sementara untuk pasien terkonfirmasi baru Covid-19 Maluk...
SelengkapnyaGubernur Maluku Panen Raya Padi dan Pencanangan IP 400 di Serut
Seram Utara, Pelita Maluku - Gubernur Maluku Murad Ismail melakukan panen raya padi pada lahan seluas 1816 hektar di Desa Wai Asih, Kobisonta, Kecamatan Seram Utara, Kabupaten Maluku Tengah, Kamis (10/3/2022). Selain panen raya, Gubernur melakukan pencanangan Indeks Pertanaman (IP) tipe 400 seluas 2 250 hektar sebagai upaya meningkatkan produksi beras di Maluku. Saat panen, Gubernur didampingi...
SelengkapnyaDipastikan Menteri Pertanian Hadiri Panen Raya Padi di Kobisonta
Ambon, Pelita Maluku.com . Menteri Pertanian RI, Syahrul Yasin Limpo bersama Gubernur Maluku, Irjen Pol (Purn) Drs. H. Murad Ismail dan Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Maluku, Widya Murad Ismail, akan menghadiri panen raya padi di Kobisonta, Kecamatan Seram Utara Timur, Kabupaten Maluku Tengah, Provinsi Maluku. Hal ini disampaikan Plt. Kepala Dinas Pertanian Provinsi Maluku, Ilham Tauda, menging...
Selengkapnya75 Pasien Sembuh Kembali Bertambah
Ambon, Pelita Maluku.com - Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Provinsi Maluku, kembali mengeluarkan release terkait dengan perkembangan Covid-19 di Provinsi. Dari data yang diperoleh, jumlah pasien sembuh kembali mengalami peningkatan sebanyak 75 pasien.Dari jumlah ini, Kota Ambon sebanyak 21 pasien, Malteng 13 pasien, SBB 2 pasie , Buru 18 pasie, Bursel 1 pasien dan Aru 20 pasien.Sem...
SelengkapnyaGubernur Lantik Pengurus HIPMI Maluku
Ambon, Pelita Maluku.com - Kepengurusan Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIMPMI) Provinsi Maluku masa bakti 2021-2024 di bawah kepemimpinan M. aziz Tunny, Selasa (8/3/2022) dilantik Ketua Umum HIPMI Pusat, Mardani Maming. Prosesi pelantikan diawali dengan pembacaan SK BPP tentang Kepengurusan HIPMI Maluku, dilanjutkan dengan pelantikan dan penandatangan Berita Acara Pelantikan. Hadir dalam ac...
SelengkapnyaJawab Rentang Kendali Pelayanan Kepegawaian, Gubernur Harap Kehadiran Kantor Regional BKN di Maluku
Ambon, Pelita Maluku.com - Gubernur Maluku, Murad Ismail berharap, kehadiran Kantor Regional Badan Kepegawaian Negara (BKN) di Provinsi Maluku dapat mempermudah pelayanan Kepegawaian bagi masyarakat khususnya Aparatur Sipil Negara (ASN). Hal itu disampaikan Gubernur dalam sambutannya yang disampaikan Penjabat Sekda Maluku, Sadali Ie saat menghadiri penandatangan Memorandum of Understanding (MoU)...
Selengkapnya135 Pasien Sembuh Maluku Bertambah
Ambon, Pelita Maluku.com - Pasien sembuh Covid-19 asal Provinsi Maluku, terus dari hari ke hari terus mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Peningkatan pasien sembuh ini, menunjukkan semakin tingginya tingkat kesadaran masyarakat akan pentingnya pencegahan dan penanggulangan Covid-19.Berdasarkan data yang diperoleh dari Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Maluku, Senin (07/03/202...
SelengkapnyaSidang Jemaat Amahusu ke-50, Lawalatta: Beretika Menunjukan Bahwa Kita Andalkan Tuhan
Ambon, Pelita Maluku.com - Jemaat Gereja Protestan Maluku Amahusu menggelar Persidangan Jemaat ke-50, Minggu (06/03/2020) yang berlangsung di Gereja Imanuel Amahusu. Persidangan ke 50 ini, dibawah sorotan tema "Beritakanlah Tahun Rahmat Tuhan Telah Datang dan Kerjakanlah KeselamatanMu" dengan sub tema "Membangun Gereja yang Memiliki Ketahanan dan Daya Juang Demi Kualitas Hidup bersama di Tengah ...
SelengkapnyaHari ini Maluku Bertambah 107 Pasien Sembuh
Ambon, Pelita Maluku.com - Pasien sembuh Covid-19 asal Provinsi Maluku, hari ini, Sabtu (05/03/2022) terus mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Dari data yang diperoleh dari Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Maluku, jumlah pasien sembuh bertambah sebanyak 107 pasien. Penambahan ini berasal dari sejumlah Kabupaten/Kota di Maluku. Diantaranya, Kota Ambon 40 sebanyak 40 pasien, ...
Selengkapnya