Dishub Ambon Perketat Parkir Liar, Pos Pengawasan Ditambah di Titik Rawan
Ambon, Pelita Maluku — Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Ambon memperketat penertiban dan pengawasan lalu lintas menyusul maraknya kemacetan dan parkir liar di pusat kota. Langkah ini dilakukan setiap hari, pagi dan sore, melalui dua tim pengawasan yang menyasar ruas jalan hingga kawasan bisnis paling padat di Ambon. Hal itu disampaikan Kepala Dinas Perhubungan Kota Ambon, Yan Suitella, kepada war...
SelengkapnyaWawali Ambon Tinjau Langung Kebakaran Hutan di Perbatasan Leahari–Hukurila
Ambon, Pelita Maluku - Kebakaran hutan kembali melanda kawasan rawan di Kota Ambon. Sekitar 2 hingga 3 hektar lahan kosong di Camp Ema, wilayah perbatasan Negeri Leahari dan Negeri Hukurila, Kecamatan Leitimur Selatan, hangus terbakar akibat angin kencang yang membuat api sulit dikendalikan, Minggu (11/1/2026).Peristiwa itu mendorong Wakil Wali Kota Ambon Ely Toisutta turun langsung ke lokasi untu...
SelengkapnyaPemkot Ambon Jawab Telak Kritik Ahmad Taher
Ambon, Pelita Maluku — Kritik keras yang dilontarkan akun Facebook Ahmad Taher terhadap kinerja Walikota Ambon pasca apel perdana pemerintahan 2026 akhirnya dijawab terbuka oleh Pemerintah Kota Ambon.Bukan dengan defensif, melainkan dengan penjelasan gamblang soal persoalan kota yang selama ini dirasakan langsung warga.Juru Bicara Pemkot Ambon, DR. Ir. Ronald Lekransy, M.Si, menegaskan kritik te...
SelengkapnyaAmbon Teratas dalam Layanan Publik Maluku
Ambon, Pelita Maluku - Kota Ambon menegaskan posisinya sebagai barometer pelayanan publik di Provinsi Maluku setelah mencatat nilai tertinggi dalam Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Pelayanan Publik (PEKPPP) tahun 2025.Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Nomor 3 Tahun 2026 yang dirilis Jumat (9/1/2026), Ambon meraih indeks 4,06 ...
SelengkapnyaLahan Terbatas, Pemkot Ambon Andalkan Lintas Sektor Maksimalkan Potensi
Ambon, Pelita Maluku – Keterbatasan lahan pertanian tidak menyurutkan langkah Pemerintah Kota Ambon dalam mendukung ketahanan pangan daerah dan nasional. Dengan mengandalkan sinergi lintas sektor, Pemkot Ambon terus memaksimalkan potensi yang ada bersama TNI, Polri, penyuluh pertanian, dan petani lokal.Komitmen tersebut ditegaskan Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena, saat ditemui usai Panen Raya ...
SelengkapnyaDPRD Ambon Kunci Perlindungan Perempuan dan Ruang Sehat
Ambon, Pelita Maluku – DPRD Kota Ambon resmi menutup dan membuka Masa Sidang Tahun Sidang 2026 sekaligus mengesahkan dua Peraturan Daerah (Perda) krusial: Perda Perlindungan Perempuan dan Anak Korban Kekerasan serta Perda Kawasan Tanpa Rokok (KTR). Keputusan penting ini diambil dalam Rapat Paripurna yang digelar di Ruang Sidang Paripurna DPRD Kota Ambon, Rabu (7/1/2026).Rapat paripurna tersebut ...
SelengkapnyaKrisis Air Bersih di Batu Merah, Wattimena Siap Ambil Alih PT DSA
Ambon, Pelita Maluku – Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena menegaskan langkah tegas Pemerintah Kota Ambon untuk mengakhiri krisis air bersih di kawasan Batu Merah, dan Karang Panjang yang telah membuat warga tidak terlayani selama satu bulan lebih satu minggu.Penegasan tersebut disampaikan Wattimena saat memberikan arahan kepada jajaran pemerintah kota terkait penanganan air bersih dan pemanfaatan...
SelengkapnyaWattimena Tegas Soal Parkir Liar: Negara Tak Boleh Kalah di Ambon
Ambon, Pelita Maluku – Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena menegaskan bahwa negara tidak boleh kalah oleh parkir liar maupun kelompok-kelompok yang menguasai ruang publik secara sepihak. Pemerintah Kota Ambon, kata dia, wajib hadir dan bertindak tegas demi menjaga ketertiban dan wibawa hukum di kota ini.Pernyataan keras tersebut disampaikan Wattimena saat apel bersama seluruh jajaran Pemerintah Ko...
SelengkapnyaWalikota Ambon Soroti ASN Soal Target PAD yang Tidak Realistis
Ambon, Pelita Maluku – Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena menyoroti persoalan klasik pengelolaan keuangan daerah yang kembali berulang hingga menyebabkan keterlambatan pembayaran hak ASN selama tiga bulan. Ia menegaskan, akar masalahnya bukan semata pada kekurangan dana, melainkan pada perencanaan anggaran yang tidak jujur dan tidak realistis.Hal tersebut disampaikan Wattimena saat Apel Perdan...
SelengkapnyaSekami Menyemai Iman Generasi Ambon
Ambon, Pelita Maluku – Pelita Maluku — Suara tawa anak-anak berpadu dengan nyanyian iman memenuhi halaman Pusat Paroki Santo Yacobus Ahuru, Minggu pagi (4/1/2026). Di antara barisan kecil itu, tersimpan harapan besar tentang masa depan Kota Ambon.Perayaan Sekami Sedunia ke-183 bukan sekadar agenda gerejawi. Bagi Wali Kota Ambon, Drs. Bodewin Wattimena, M.Si, momen ini adalah pengingat bahwa ...
Selengkapnya
Indonesia
English









