BERITA TERKINI

Pangdam : Keluarga Besar TNI Gunakan Hak Pilih Secara Baik dan Bijak

Ambon,Pelita Maluku.com - Keberadaan keluarga besar TNI memiliki peran penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Selain itu, keluarga besar TNI bersama dengan komponen bangsa lainnya juga mempunyai kewajiban moral untuk mendukung tugas TNI, khususnya TNI AD dalam menjaga keamanan dan pertahanan yang tangguh guna mewujudkan Indonesia maju. Demikian disampaikan Pangdam XV/Pattimura Mayjen TNI...

Selengkapnya

Pj. Gubernur KUKUHKAN PENYULUH ANTIKORUPSI

Ambon, Pelita Maluku.com – Pelatihan Calon Penyuluh Antikorupsi (Pelopor) dan Sertifikasi Jalur Pengalaman (RPL) Skema Penyuluh Anti Korupsi Tahun 2024, secara resmi dibuka oleh Penjabat Gubernur Maluku Ir. Sadali Ie, M.Si, IPU pada Senin (13/5/2024) berpusat di Aula Lantai 2 Kantor BPSDM Provinsi Maluku. Selain pembukaan Pelatihan dan Sertifikasi, pada kesempatan itu juga Penjabat Gubernur tur...

Selengkapnya

WARGA MALUKU DIHARAPKAN DUKUNG PELAKSANAAN FESTIVAL AL-MULK PAMERAN ARTEFAK RASULULLAH SAW

Ambon, Pelita Maluku.com – Lembaga Dakwah Nadhlatul Ulama (LDNU) Kota Ambon bersama Pondok Pesantren Kuttab Zein Musthafa, serta di dukung oleh Pemerintah Provinsi Maluku dan berbagai pihak lainnya, menggelar Festival Al-Mulk, di Auditorium Universitas Pattimura Ambon, yang akan berlangsung dari tanggal 13 - 24 Mei 2024. Festival Al-Mulk ini, akan  di pamerkan Puluhan artefak Peninggalan Rasulu...

Selengkapnya

PJ. Gubernur Maluku Bahas PI 10 Persen WK Bula dan Seram Non Bula Bersama Dirjen Migas

Jakarta, Pelita Maluku.com - Pj.Gubernur Maluku Ir.Sadali Ie, M.Si., IPU, melakukan audens dengan Setjen Kementrian ESDM yang juga menjabat sebagai Plt. Dirjen Migas Dadan Kusdiana, pada Selasa (7/5/2024), sore hari di kantor Dirjen Migas Gedung Ibnu Sutowo Jl. Rasuna Said Jakarta. Audens tersebut, guna membahas terkait progress PI 10% wilayah kerja Bula dan Seram Non Bula.Dalam pertemuan itu, D...

Selengkapnya

RAKORTEK BPBD PROVINSI MALUKU, HARUS SERIUS DALAM PENILAIAN IKD

Ambon, Pelita Maluku.com -  Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Maluku menggelar Rapat Koordinasi Teknis Kebencanaan tingkat Provinsi Maluku yang berlangsung di Hotel Manise Ambon, Selasa (7/5/2024). Rakortek dibuka secara resmi oleh Kepala Biro Pemerintahan Setda Maluku Dominggus Kaya mewakili Pj. Gubernur Maluku Ir. Sadali Ie, M.Si., IPU, yang dihadiri oleh Kepala OPD terkait Ke...

Selengkapnya

Provinsi Maluku 5 Kali Berturut-Turut Raih Opini WTP

Ambon, Pelita Maluku.com - Pemerintah Provinsi Maluku kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk laporan hasil pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia.  Perolehan opini WTP ini untuk yang kelima kalinya diraih Pemprov Maluku sejak tahun 2019, 2020, 2021, 2022 dan 2023 dalam satu periode kepemimpinan Murad Ismail dan Barnabas Nathaniel Orno. Opini tersebut dis...

Selengkapnya

PJ. GUBERNUR MALUKU APRESIASI PERAN LPP RRI AMBON SEBAR INFORMASI BAGI MASYARAKAT

Ambon, Pelita Maluku.com - Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Maluku Melky Lohy mewakili Penjabat Gubernur Maluku hadiri Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kepala Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia (LPP RRI) Stasiun Ambon, yang berlangsung di Auditorium George de Fretes Lt. 2, Gedung Kantor LPP RRI Ambon, Kamis (2/5/2024). Jabatan Kepala LPP RRI Ambon resmi berganti dari...

Selengkapnya

Besok Pj. Walikota Ambon Lantik Herve Rehatta Sebagai Raja Negeri Soya, Warga Apresiasi Pj. KPN Soya

Ambon, Pelita Maluku.com - Penjabat Walikota Ambon Bodewin. M. Wattimena akan melantik Herve Rene Jones Rehatta sebagai Kepala Pemerintah Negeri Soya, pada Jumat (3/5/2024). Pelantikan akan berlangsung di Balai Saniri Negeri Soya, Soya Atas, sekitar pukul 09.00 WIT.  Berdasarkan Informasi yang diterima menyebutkan, sebelum pelantikan secara pemerintahan, Herve Rene Jones Rehatta terlebih dahulu ...

Selengkapnya

RESMI SADALI DILANTIK JABAT PJ. GUBERNUR MALUKU

Jakarta, Pelita Maluku.com – Sadali Ie secara resmi telah dilantik Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian atas nama Presiden Indonesia Joko Widodo, sebagai Penjabat Gubernur Maluku.pada Jumat (26/04/2024) di Sasana Bhakti Praja Kantor Kemendagri. Pelantikan itu Berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 51/P Tahun 2024 tentang pengesahan pemberhentian Gubernur dan Wakil Gubernur serta Pengangkatan Pen...

Selengkapnya

Besok Sadali Ie Dilantik Jadi Plt. Gubernur Maluku

Jakarta Pelita Maluku.com – Sekretaris Daerah Maluku Sadali Ie yang beberapa hari kemarin dipercayakan menjadi Plh. Gubernur Maluku, dipastikan pada esok hari Jumat ( 26/04/2024) akan dilantik Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, atas nama Presiden RI Joko Widodo sebagai Penjabat Gubernur Maluku.Informasi pelantikan ini disampaikan Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Maluku Drs. Mel...

Selengkapnya

SERBA - SERBI

JELANG PERINGATAN HARI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE - 79, KODAM XV PATTIMURA GELAR BERBAGAI LOM...

REDAKSI
Kategori